Tag: .

Obituari Rudy Keltjes: Legenda Persebaya dan Timnas Indonesia

Berita Lazuri88 – Rudy William Keltjes meninggal dunia pada Rabu (23/10/2024) di Surabaya, pada usia 72 tahun. Ia adalah seorang legenda sepak bola Persebaya Surabaya serta Timnas Indonesia pada medio 70an sampai 80an. Rudy dikenal sebagai salah satu bek dan gelandang terbaik yang pernah dimiliki Indonesia. Ia kerap dijuluki Franz Beckenbauer dari Indonesia. Sebagai pemain […]